Panduan Cara Input Data Sekolah di Aplikasi Dapodikdas 2015 [versi 4.0.0] - Info Pendataan
Pada Aplikasi Dapodikdas 2015 untuk pengisian data sekolah terdapat sub kelompok data identitas dalam identitas sekolah terdiri dari atas nama sekolah nss npsn status kepemilikan, sk ijin operasional, tanggal sk izin operasional dan peta kabupaten kota.Untuk data data yang ada di data sekolah ini semuanya data tersebut dikunci jadi apabila bisa akan terjadi kesalahan dalam data identitas sekolah ini silahkan menghubungi kk datadik kabupaten kota atau masuk ke operator pusat melalui kontak di helpdesk
Di Aplikasi Dapodikdas versi 4 tahun 2015 ini ada beberapa penambahan identitas sekolah yang dikunci yaitu adalah ada status kepemilikan operasional dan tanggal sk izin operasional data ini akan terisi jika misalkan di aplikasi versi sebelumnya data tersebut telah diisi.
selanjutnya adalah pengisian data lokasi sekolah berdiri, langkah pertama dengan menentukan alamat seperti pada contoh adalah alamatnya jalan raya puncak cisarua rt 02 rw 5 nama dusun di sini di sini adalah Cinere desa kelurahannya di sini kelurahan cisarua selanjutnya adalah kode pos masukkan kode pos kecamatan untuk menulis kecamatan dan dilanjutkan dengan pengisian data lainnya.
Silahkan pelajari sampai benar-benar bisa dikuasai, jika perlu lakukan latihan diaplikasi dapodikdas yang baru saja diinstal. Semoga artikel Panduan Cara Input Data Sekolah di Aplikasi Dapodikdas 2015 - Info Pendataan ini bermanfaat.
Posting Komentar